Rumus Momen Putar
Mp= Fk.rKeterangan:
Mp= momen putar (Nm)
Fk= gaya keliling (N)
r= jari-jari (m)
Contoh Soal Momen Putar
1. Sebuah kendaraan bermotor dengan gaya keliling sebesar 3500 N dan poros engkolnya berdiameter 60 cm. Hitunglah momen putarnya!!!Diketahui: Fk= 3500 N
D= 60 cm= 0,6 m
r= d/2
= 0,6/2= 0,3 m
Ditanyakan: Mp=………???
Jawab: Mp= Fk.r
= 3500X0,3
= 1050 N
Pengertian Momen Putar, Rumus dan Contoh Soal |
EmoticonEmoticon