Soal Kewirausahaan |
A. Soal pilihan ganda nomor 1 s/d 10
1. Sikap prestatif seorang wirausaha yaitu . . . .a. Memiliki sikap mawas diri
b. Selalu mempertajam suara hati
c. Berpandangan independent untuk bekal bertindak
d. Memiliki ambisi ingin maju disegala bidang
e. Selalu mengarah kedepan untuk memecahkan masalah
2. Latihan yang diberikan kepada pegawai baru untuk memangku suatu jabatan disebut . . . .
a. Opreration Training
b. Production Training
c. Diligence Training
d. Apprentice Training
e. On The Job Training
3. Didalam bekerja seorang wirausaha mampunyai sifat mabuk kerja untuk dapat mencapai sasaran yang ingin dicapai dan memanfaatkan waktu secara optimal sehingga terkadang tidak mengenal waktu, merupakan penjelasan dari perilaku kerja prestaif yaitu . . . .
a. Kerja ikhlas
b. Kerja cerdas
c. Kerja keras
d. Kerja tuntas
e. Kerja mawas
4. Teori hirarki kebutuhan manusia dikemukakan oleh . . . .
a. D. Yoder
b. D. Latenier
c. Stephen Covey
d. Zimmerer
e. Abraham H. Maslow
5. Menunjukan sikap mana yang boleh dilakukan dan mana yang tidak boleh dilakukan merupakan . . . .
a. Sikap mental
b. Sikap tegas
c. Sikap kewaspadaan
d. Sikap marcusuar
e. Sikap wirausaha
6. Tetap kuat saat menghadapi segala cobaan dan kesulitan hidup merupakan salah satu sikap yang harus dimiliki seorang wirausaha, yaitu merupakan sikap . . . .
a. Ketabahan
b. Keuletan
c. Percaya diri
d. Disiplin
e. Tegas
7. Menentukan lamanya waktu dalam bekerja merupakan sikap . . . .
a. Tepat waktu merupakan organisasi
b. Tepat waktu merupakan kekuasaan
c. Tepat waktu merupakan nilai uang
d. Tepat waktu merupakan alat analisa
e. Tepat waktu merupakan ukuran
8. Pekerjaan yang dapat digolongkan dalam sebutan seorang wirausaha adalah, kecuali . . . .
a. Tukang bakso keliling
b. Pemilik hotel bintang lima
c. Penjual baju bekas
d. Manager HRD
e. Pengrajin tahu
9. Dibawah ini merupakan profesi seseorang dikatakan sebagai bos adalah . . . .
a. Pejabat kenegaraan
b. Direktur BUMN
c. Juragan keripik tempe
d. Ketua RT
e. Komandan kemiliteran
10. Pujian digolongkan dalam pemberian motivasi melalui . . . .
a. Insentif materiil
b. Insentif semi materiil
c. Insentif immateriil
d. Insentif semi immateriil
e. Insentif non immaterial
B. Soal isian nomor 1 s/d 5
Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan tepat!
1. Jelaskan apa yang anda ketahui tentang komitmen tinggi!
2. Berilah contoh perilaku yang mencerminkan sikap menghargai waktu!
3. Sebutkan factor apa saja yang mendukung wirausaha untuk dapat memiliki komitmen tinggi!
4. Berikan contoh perilaku tepat janji menurut anda pribadi!
5. Jelaskan apa itu wirausaha menurut pendapat anda pribadi!
Kerjakan juga:
EmoticonEmoticon